MOTO, VISI, MISI & TUJUAN

MOTO

“Islami, Berprestasi dan Terampil”


VISI

Terbentuknya Kader Muhammadiyah yang Islami, Berprestasi, dan Terampil


MISI

  1. Membudayakan dan membiasakan hidup Islami kepada Warga Sekolah.
  2. Mewujudkan pembelajaran yang aktif, inovatif, kreatif, edukatif, menyenangkan serta integratif.
  3. Membina dan memperdalam bidang akademik dan keagamaan sehingga berilmu pengetahuan luas dan berprestasi unggul.
  4. Mengembangkan ketrampilan dalam Teknologi Informasi, Komputer, Seni Baca Al-Qur’an, Seni berpidato dan Berorganisasi.

TUJUAN

  1. Menghasilkan santri yang berakidah lurus, berakhlakul karimah, serta beribadah yang benar berdasarkan Al-Qur’an dan As-Sunnah.
  2. Menyiapkan santri yang memiliki kepribadian Islam yang mantap, dan mampu menjadi kader dakwah Muhammadiyah.
  3. Terwujudnya proses pembelajaran yang aktif, inovatif, kreatif, edukatif, menyenangkan dan integratif.
  4. Menghasilkan santri yang berilmu pengetahuan luas, berprestasi dan mampu bersaing untuk melanjutkan ke jenjang pendidikan yang lebih tinggi.
  5. Menyiapkan santri yang mampu menjadi pelopor pelangsung dan penyempurna nilai-nilai Islam khususnya melalui pengalaman berorganisasi di ortom Muhammadiyah.
  6. Membekali santri dengan berbagai keterampilan seperti bahasa, komputer, seni baca Al-Qur’an dan jurnalistik
Share on facebook
Share on twitter
Share on telegram
Share on whatsapp

​​Copyright © Pontren DIMSA